Pilih Pasang Car Audio High-End Atau Entry-Level?

Gimana nih Clipoeple? Lebih pilih audio high-end yang tentunya bakal menghasilkan suara yang mantep atau audio affordable yang ga akan menguras kantong?

  1. High-End Audio yang berharga tinggi diproduksi dengan passion, telah melalui riset yang panjang, dan menggunakan komponen berkualitas tinggi sehingga menghasilkan suara yang mendekati sumber suara aslinya, Selain itu, lebih awet dan tahan lama.
  2. Entry-Level Audio yang berharga lebih  terjangkau diproduksi secara masal menggunakan grade komponen standar tanpa melalui riset yang panjang, usia komponen biasanya lebih pendek dan tidak dikhususkan untuk pemakaian jangka panjang.

Temukan jawaban yang sesuai dengan budget mu dengan berkonsultasi dengan Cliport, upgrade audio mobil menjadi tepat dan bermanfaat untuk dipakai dalam jangka waktu lama, agar mendengarkan music di perjalanan Clipeople menjadi semakin bermakna.